Jumat, 12 September 2008

Triangle Flag (gagal) ...lanjutan


kejadian yang sama pun terjadi di GBPUSD. triangle terbentuk dan naiknya keatas. duh, kalau saja ngga ngantuk. kan ngga perlu tegang kaya sekarang, tegang menunggu apakah akan balik ara, karena sampai sore ini (16.30wib) harga makin meninggi saja.


sementara skenario averaging sudah dipasang (pending aja, karena ngantuk). walau secara long term mungkin seminggu kedepan harga masih menunjukkan turun. tapi kan kalau settingan tf 15 menit seharusnya tidak perlu selama itu. ya ini adalah pelajaran berharga yang harus dibikin catatan.
1. jangan ambil posisi yang sama dalam 1 hari. kalau sudah dapet ya sudah, tunggu kesempatan berikutnya.
2. semua indikator harus dipatuhi.
3. perhatikan trend secara keseluruhan di pair itu dan pair pembanding (GU).
4. perhatikan news.
5. tentukan siasat hedging atau averagin. (piramid belum praktek)

kalau kata Peter Bain bilang ... "do your homework"

Tidak ada komentar: